ekonomi

ekonomi
UNIKA SANTO THOMAS

Jumat, 23 September 2011

Sistem Informasi Manajemen


BAB 6 
1.      Internet adalah kekuatan pendorong di belakang perkembangan di bidang telekomunikasi, jaringan, dan teknologi informasi lainnya. Apakah Anda setuju atau tidak setuju?  Mengapa?
  • Saya setuju. Internet mengubah tren telekomunikasi ke bentuk pertukaran informasi dalam bentuk apapun (suara,data,teks,gambar,audio,video) melalui jaringan berbasis komputer. Telekomunikasi telah memasuki arena yang kompetitif dgn semakin byk nya pemasok dan penyedia layanan.Teknologi komunikasi bergerak ke arah jaringan digital yang terbuka dan terhubung dengan internet yang memungkinkan untuk melakukan berbagai jenis komunikasi. Begitu juga dalam perkembangan teknologi informasi,internet memudahkan akses informasi ke berbagai situs di Worl wide web (www) dgn mengklik sumber informasi multimedia yg tersimpan atau pencarian informasi secara online dgn menggunakan mesin pencari seperti yahoo,google,ask,dll.


2.      Bagaimana kecenderungan menuju sistem terbuka, konektivitas, dan interoperabilitas yang terkait dengan penggunaan bisnis Internet, intranet, dan ekstranet?
  • Sistem terbuka adalah sistem informasi yg menggunakan std umum untuk hardware,software aplikasi dan jaringan.Sistem terbuka dgn konektivitas tak terbatas yg menggunakan teknologi  internet adalah penggerak utama dari teknologi telekomunikasi dlm sistem e-business.Sasaran utamanya adalah mempromosikan akses yg mudah dan aman bagi pelanggan dan pelaku bisnis ke sumber daya di internet,intranet perusahaan dan ekstranet antarorganisasi.Perusahaan saat ini telah banyak menerapkan sistem terbuka untuk membangun konektivitas dalam organisasi mereka sendiri,serta memperbaiki komunikasi dgn pelanggan dan mitra bisnis nya agar memperoleh keunggulan kompetitif dlm pengembangan produk,penghematan biaya,pemasaran,distribusi dan peningkatan kemitraan.



3.  Lihat Kasus Dunia Real Kimia Celanese dan Lainnya dalam bab ini. Apa beberapa tantangan utama membatasi meluasnya penggunaan teknologi nirkabel dalam banyak aplikasi bisnis? Apa yang dapat dilakukan untuk memenuhi tantangan tersebut?
Semakin byk nya pengamanan sistem nirkabel seperti enkripsi dan firewall yang memberikan keamanan yg memadai utk data yg sensitif, pencurian data,pihak yg tidak diotorisasi,para hacker,dll. (buku)


4.       Bagaimana jasa dan peralatan informasi nirkabel mempengaruhi penggunaan bisnis Internet dan Web?   Jelaskan.   
  • Teknologi nirkabel mengandalkan gelombang radio,gelombang mikro,inframerah dan pulsa cahaya untuk komunikasi digital tanpa kabel antar peralatan komunikasi. Hal ini tentu mempengaruhi lingkungan bisnis. Saat ini banyak perusahaan menggunakan jaringan peralatan nirkabel seperti  antena parabola,telepon nirkabel dan jasa pengiriman pesan ke pemakai di mana saja untuk menghubungkan toko mereka dgn tempat kerja dan tim nya yg berjauhan melalui satelit.Teknologi nirkabel lainnya  seperti LAN nirkabel dgn menggunakan teknologi wi-fi yg memungkinkan komputer,laptop, PDA dgn mudah berhubungan dgn internet di dalam lingkungan rumah,pabrik,dan kantor. Bluetooth yaitu teknologi nirkabel jangka pendek yg berfungsi sbg koneksi nirkabel ke peralatan seperti printer dan pemindah data dgn jangkauan 10 hingga 100 meter. Penggunaan jasa dan peralatan informasi nirkabel diharapkan dapat memudahkan,meningkatkan dan memperluas akitivitas bisnis yg jumlahnya semakin banyak.


5.      Apa saja manfaat bisnis dan tantangan manajemen klien / server dan jaringan klien / server ?   Komputasi jaringan?  Jaringan rekan ke rekanr?
  • Manfaat bisnis Jaringan rekan ke rekan (P2P): 
  • Peer-to-peer adalah sebuah arsitektur jaringan yang memberikan kekuatan yang sama untuk semua komputer di jaringan; digunakan terutama dalam jaringan kecil.
  • Komputasi P2P menempatkan kekuatan pemrosesan kembali pada desktop pengguna, menghubungkan komputer ini sehingga mereka dapat berbagi file atau tugas pengolahan.
  • Ketika membutuhkan suatu file, software akan mengirimkan nama file aktif sesuai permintaan pengguna sehingga sangat praktis.
  • Koneksi yang aktif ke semua rekan menyebar di dalam jaringan. 
  • Server direktori dapat menyediakan jaringan dengan dasar yang dapat melindungi integritas dan keamanan isi dan pemakain jaringan. 

  • Tantangan nya:
  • Jaringan rekan ke rekan dgn direktori pusat dapat menjadi lambat atau digunakan terlalu banyak orang atau mengalami masalah teknik
  • Jaringan P2P dapat terganggu oleh waktu respon yg lambat dan file yang rusak atau palsu.
  • Manfaat bisnis jaringan klien/server : 
  • Klien (pengguna akhir) dapat melakukan beberapa atau sebagian besar pengolahan                               aplikasi bisnis mereka. 
  • Server LAN dapat berbagi pemrosesan aplikasi, mengelola pekerjaan kolaborasi kelompok, dan kontrol hardware umum, perangkat lunak, dan database. 
  •   Menyediakan akses ke workstation dan server dalam jaringan lain 
  • Pemrosesan komputer lebih disesuaikan dengan kebutuhan pengguna akhir.
  •  Meningkatkan informasi efisiensi pengolahan dan efektivitas, sebagai pengguna lebih bertanggung jawab untuk sistem aplikasi mereka sendiri.
  • Tantangannya :  
  • Memerlukan usaha yang rumit dan mahal untuk menginstal software aplikasi baru.
  • Manfaat bisnis komputasi jaringan
  • Komunikasi, pendidikan jarak jauh, komputasi terdistribusi, e-commerce, email, pengolahan informasi, telecommuting adalah beberapa manfaat yang dapat terdaftar.
  • Tantangannya :    
  • Keamanan dan masalah privasi adalah tantangan utama.

6.      Apa nilai bisnis yg mendorong begitu banyak perusahaan untuk secara cepat menginstal dan memperluas intranet di organisasi mereka? 
  • Intranet  dapat secara signifikan memperbaiki komunikasi dan kerjasama antarindividu dan tim  di dalam perusahaan.Dapat juga menggunakan fitur groupware intranet untuk memperbaiki kerjasama proyek dan tim dengan layanan seperti diskusi kelompok,ruang bincang,konfrensi audio dan video.Penggunaan intranet di dunia bisnis adalah kemudahan,kemenarikan,dan murahnya biaya publikasi dan akses informasi bisnis multimedia melalui situs web intranet.Intranet juga digunakan sebagai dasar untuk mengembangkan dan meyebarkan aplikasi bisnis kritis  yang penting untuk mendukung operasional bisnis dan pengambilan keputusan manajerial di perusahaan yg terhubung dgn internet.Untuk mempublikasikan dan berbagai informasi bisnis yg berharga dgn lebih mudah, tdk mahal, dan efektif melalui portal informasi perusahaan dan situs web intranet serta layanan internet lainnya.

7.      Apa manfaat kompetitif strategis yang anda lihat pada perusahaan yang menggunakan ekstranet?
  • Teknologi browser web ekstranet membuat pelanggan dan pemasok mengakses sumberdaya intranet dgn lebih mudah dan lebih cepat daripada metode bisnis yang lama.Ekstranet memungkinkan perusahaan untuk menawarkan layanan web baru interaktif bagi mitra bisnis mereka.jadi , ekstranet adalah cara lain bg bisnis untuk membangun hubungan strategisnya dengan pelanggan dan pemasok.Ekstranet  memungkinkan dan memperbaiki kerjasama bisnis dgn pelanggan dan mitra bisnis lainnya.ekstranet memfasilitasi pengembangan produk,pemasaran, dan proses berfokus pada pelanggan secara interaktif dan online,yg dpt menghasilkan produk yg dirancang dgn lebih baik dan dapat dipasarkan dgn lebih cepat.
  1. 8.      (kasus)
  1. 9.      Menurut anda ,apakah penggunaan bisnis dr internet,intranet dan ekstranet telah mengubah apa yg diharapkan oleh pelaku bisnis dr teknologi informasi bg pekerjaan mereka?jelaskan.
  • Teknologi terus tumbuh dengan pesat, dan penggunaan bisnis teknologi seperti Internet, intranet, dan ekstranet juga terus tumbuh.   Tentu saja orang mengharapkan lebih dari bisnis teknologi informasi dalam rangka melakukan pekerjaan mereka.   Misalnya, bisnis telah menjadi sangat tergantung pada teknologi ini dalam rangka untuk melakukan bisnis di lingkungan global.  Pelaku bisnis berharap untuk dapat mengakses semua jenis informasi yang memungkinkan mereka untuk menyelesaikan persyaratan pekerjaan mereka lebih cepat dan dengan akurasi yang lebih dari apa yang pernah dilakukan sebelumnya.Mereka ingin dapat berkomunikasi, berkolaborasi, dan berkoordinasi dgn tim perusahaan,pelanggan,pemasok dan mitra bisnisnya lebih baik dari sebelumnya.

  1. 10.  Permintaan yang tak ada habisnya mengenai peralatan berbasis web,nirkabel dan video di  mana-mana akan menjadi tenaga penggerak dibalik perkembangan telekomunikasi,jaringan,dan teknologi komputasi dimasa depan.apakah anda setuju?mengapa?
  • Ya. Akses nirkabel ke Internet, intranet, dan ekstranet tumbuh sebagai peralatan informasi yg terus berkembang. Persaingan yg sengit dalam bisnis dalam rangka untuk memasuki pasar, dan tetap mengikuti  tuntutan pelanggan, pemasok, anggota saluran, dan bahkan pesaing mereka akan terus menggunakan semua jenis teknologi baik dibidang telekomunikasi,jaringan,dan teknologi komputasi.  Contoh : (1) Teknologi Bluetoot adalah contoh utama tentang bagaimana perusahaan memperluas dalam pengembangan untuk peralatan nirkabel,(2) Kesepakatan pada protokol aplikasi standar nirkabel (WAP) telah mendorong pengembangan dari banyak aplikasi dan layanan Web nirkabel, (3) Industri telekomunikasi terus bekerja pada teknologi generasi ketiga (3G) nirkabel yang tujuannya adalah untuk meningkatkan kecepatan transmisi nirkabel untuk mengaktifkan streaming video dan aplikasi multimedia pada perangkat mobile.


Bab 7
  1. 1.      Lihat Kasus Dunia Real Salesforce.com dan lain dalam bab ini. Apakah beberapa alasan mengapa aplikasi bisnis pada TI seperti CRM bisa begitu mahal dan membutuhkan waktu begitu lama untuk mengimplementasikan untuk banyak perusahaan dan akan dikritik sebagai "paling oversold, di bawah-diimplementasikan konsep"?
  • Alasan akan mencakup:
  • ·  Kurangnya perencanaan (mempersiapkan untuk pelaksanaan CRM). 
  • ·  Kurangnya pelatihan pengguna (karyawan, pelanggan dan mitra bisnis)
  • ·   Vendor menggunakan skor konsultan untuk mendapatkan CRM dan berjalan 
  • -   Perusahaan telah gagal untuk mengembangkan perubahan dalam proses bisnis yang diperlukan untuk CRM untuk menjadi sukses.

  1. 2.      Bagaimana sistem seperti CRM dapat meningkatkan hubungan perusahaan dgn para pelanggannya dengan tingkat kegagalan yg demikian tinggi?
  • CRM menggunakan teknologi informasi untuk membuat sistem lintas fungsi perusahaan yg mengintegrasi dan mengotomisasi byk proses layanan kpd pelanggan dalam penjualan,pemasaran,dan layanan pelanggan yg berinteraksi dengan pelanggan perusahaan.Sistem CRM juga mendukung kerjasama dgn pelanggan dan mitra bisnis perusahaan dgn menciptakan kerangka kerja TI,software serta database yg dijalankan melalui web.Sistem CRM dapat meningkatkan hubungan perusahaan dengan para pelanggannya dengan cara lebih memahami dan mempersiapkan CRM tsb, contoh : meng implementasikan sistem CRM kepada pihak pihak yang berkepentingan dengan perusahaan (Stakeholder), sehingga para karyawan dan pelanggan siap dengan proses atau tantangan baru yang merupakan bagian dari implementasi baru CRM.


  1. 3.       Bagaimana cara untuk menghindari beberapa kegagalan dari sistem ERP dalam bisnis?
  • Cara untuk menghindari beberapa kegagalan dari sistem ERP adalah mempersiapkan dengan baik perencanaan, pengembangan, dan pelatihan yang dibutuhkan untuk sistem ERP karena dengan adanya sistem ERP baru tersebut maka dapat mengubah secara radikal proses bisnis dan sistem informasi. Persiapan pada saat proses konversi tidak dapat dilakukan secara mendadak atau terlalu cepat karena itu butuh persiapan yang sangat matang dan tidak boleh dianggap remeh, disamping itu diperlukan juga pengujian atas sistem ERP tersebut agar pada saat sistem berjalan penuh tidak terdapat kesalahan yang fatal.
  1. 4.      (kasus)
  1. 5.      (kasus)
  1. 6. Bagaimana otomatisasi tenaga penjualan dapat mempengaruhi produktivitas tenaga penjualan, manajemen pemasaran, dan keunggulan kompetitif?
  • Otomatisasi tenaga penjualan dapat mempengaruhi produktivitas tenaga penjualan, manajemen pemasaran, dan keunggulan kompetitif dengan cara :
Dalam Proses produksi:
a.       Mengurangi biaya produksi terutama dalam gaji pekerja
b.      Mengurangi kesalahan dalam proses produksi barang
c.       Mempercepat proses produksi
Dalam Pelayanan pelanggan:
1.      Memudahkan pelanggan dalam transaksi.
2.      Meningkatkan kenyamanan pelanggan
Dalam Managemen :
·         Memudahkan manager dalam pencatatan data transaksi
·         Mengurangi kesalahan dalam proses perhitungan dan pencatatan
  1. 3.      (kasus)
  1. 4.      Lihat Kasus Dunia Real GE Power dan Corporate Express di bab ini. Mengapa ada kebutuhan untuk sistem integrasi aplikasi enterprise dalam bisnis? Akankah ini terus terjadi di masa depan? Mengapa atau mengapa tidak?
  • Perusahaan aplikasi sistem integrasi diperlukan untuk alasan berikut:
  • ·     Ini adalah bagian penting dari strategi TI dalam organisasi mencari untuk berbaur sistem yang berbeda dan cepat memberikan data kepada karyawan, pelanggan dan mitra. 
  • ·     Perusahaan terus memiliki kebutuhan untuk mengintegrasikan aplikasi depan dan back-office, layanan Web dan aplikasi warisan. 
  • ·     Kemampuan untuk mengirim data secara real-time dari satu sistem ke sistem lain.
  • ·      Kebutuhan untuk meningkatkan kualitas dan akurasi data perusahaan. 
  • ·      Kebutuhan untuk memotong biaya baik secara internal dan bagi pelanggan, sehingga perusahaan akan tetap menarik sebagai pemasok pilihan.
  • ·      Kebutuhan untuk mengintegrasikan berbagai aplikasi dengan sistem perencanaan sumber daya perusahaan.
  1. 5.       (kasus)
  1. 6.      Lihat contoh di General Electric dalam bab ini.   Bagaimana sistem kolaborasi perusahaan memberikan kontribusi untuk bottom line keuntungan bagi bisnis?
  • Ada kebutuhan organisasi yang berkembang untuk mengintegrasikan fungsi dan proses bisnis untuk meningkatkan pengendalian organisasi, koordinasi, dan tanggap dengan membiarkan data dan informasi mengalir lebih bebas antara berbagai bagian organisasi.   Aplikasi buruk terintegrasi dapat membuat inefisiensi mahal atau lambat layanan pelanggan dan menjadi kewajiban kompetitif.   Perusahaan kolaborasi perangkat lunak sistem terdiri dari satu set modul saling tergantung untuk aplikasi seperti penjualan dan distribusi, akuntansi keuangan, manajemen investasi, manajemen material, perencanaan produksi, pemeliharaan tanaman, dan sumber daya manusia yang memungkinkan data yang akan digunakan oleh beberapa fungsi dan proses bisnis untuk lebih tepat organisasi koordinasi dan kontrol.   Modul dapat berkomunikasi satu sama lain secara langsung atau dengan berbagi repositori umum data.Vendor cepat meningkatkan produk mereka untuk memberikan kemampuan lebih untuk manajemen rantai suplai, manajemen hubungan pelanggan, dan pertukaran data dengan perusahaan lain.    Dengan demikian, sistem ini dapat sangat meningkatkan bottom line keuntungan bagi bisnis yang tahu bagaimana menggunakannya secara efektif.


Bab 8
  1. 1.      Kebanyakan bisnis harus terlibat dalam perdagangan elektronik di Internet.   Apakah Anda setuju atau tidak setuju dengan pernyataan ini?   Jelaskan posisi Anda.
  • Electronic commerce adalah tidak lagi barang mewah.Dalam rangka untuk bersaing di pasar global, bisnis harus terlibat dalam perdagangan elektronik di Internet.Internet adalah kekuatan pendorong dalam ekonomi baru.E-commerce saat ini bukan sekadar membeli dan menjual produk tetapi meliputi seluruh prose dari pengembangan,pemasaran,penjualan,pengiriman,pelayanan,dan pembayar n untuk berbagai produk dan jasa yg diperjualbelikan dalam pasar global dan didukung jaringan para mitra bisnis di seluruh dunia.Perkembangan teknologi informasi terutama internet, merupakan faktor pendorong perkembangan e-commerce. Internet merupakan jaringan global yang menyatukan jaringan komputer di seluruh dunia, sehingga memungkinkan terjalinnya komunikasi dan interaksi antara satu dengan yang lain diseluruh dunia. Dengan menghubungkan jaringan komputer perusahaan dengan internet, perusahaan dapat menjalin hubungan bisnis dengan rekan bisnis atau konsumen secara lebih efisien. Sampai saat ini internet merupakan infrastruktur yang ideal untuk menjalankan e-commerce, Dengan melakukan bisnis secara elektronik, perusahaan dapat menekan biaya yang harus dikeluarkan untuk keperluan pengiriman informasi. Proses transaksi yang berlangsung secara cepat juga mengakibatkan meningkatnya produktifitas perusahaan.Dengan menggunakan teknologi informasi, E-Commerce dapat dijadikan sebagai solusi untuk membantu perusahaan dalam mengembangkan perusahaan dan menghadapi tekanan bisnis. Tingginya tekanan bisnis yang muncul akibat tingginya tingkat persaingan mengharuskan perusahaan untuk dapat memberikan respon. Penggunaan E-Commerce dapat meningkatkan efisiensi biaya dan produktifitas perusahaan, sehingga dapat meningkatkan kemampuan perusahaan dalam bersaing.

  1. 2.      Apakah anda tertarik untuk berinvestasi dlm memiliki,mengelola atau bekerja untuk perusahaan yg utamanya menjalankan e-commerce di internet?jelaskan
  • Ya saya tertarik.
  1. 3.      ( kasus)

  1. 4.      Mengapa terdapat begitu banyak kegagalan bisnis di antara berbagai perusahaan dot.com yang mengkhususkan dirinya hanya untuk ritel melalui e-commerce?
  • Karena perusahaan tsb tidak melakukan hal-hal brk :
  • -    Pilihan dan nilai : pilihan produk yg menarik,harga yg bersaing,jaminan kepuasan,dan dukungan pelanggan setelah penjualan 
  • -      Kinerja dan layanan : situs harus didesain secara efisien untuk kemudahan akses belanja,dan konfirmasi pengiriman yg cepat dan mudah.
  • -      Tampilan dan rasa : dapat menawarkan pajangan web,area perbelanjaan,produk multimedia,halaman katalog dan fitur belanja yg menarik. 
  • -          Iklan dan insentif : menawarkan  promosi penawaran khusus dalam halaman web atau e-mail,meningkatkan pasar dgn program pertukaran iklan spanduk web bersama ribuan peritel lainnya. 
  • -          Perharian personal : halama web personal,saran produk yg dipersonalisasi,iklan web dan pemberitahuan e-mail serta dukunga interaktif untuk semua pelanggan. 
  • -          Hubungan komunitas : membangun komunitas virtual para pelanggan,pemasok,perwakilan perusahaan, dan lain-lain nya melalui newsgroup,ruang bincang,serta berbagai hubungan ke situs-situs terkait. 
  • -        Keamanan dan keandalan : memastikan keamanan pelanggan dan transaksi di situs web,inforamsi produk yg dapat dipercaya serta pemenuhan pesanan yg dapat diandalkan.
  1. 5.      (kasus)
  1. 6.      Mempesonalisasikan pengalaman situs web adalah kunci dari faktor keberhasilan,maka proses pembuatan profil elektronik untuk menelusuri perilaku situs web pelanggan adalah penting?setujukah dgn pertanyaan ini?jelaskan.
  • Saya setuju,dengan mempersonalisasikan pengalaman belanja para pelanggan maka akan mendorong pelanggan untuk membeli dan melakukan kunjungan ulang.ketika pelanggan kembali mengunjungi web maka mereka akan disambut dengan halaman web personal,disapa dengan tawaran spesial,dan dibimbing ke berbagai situs yg menarik bagi mereka.Kemampuan pemasaran langsung dan pembangub hubungan ini adalah salah satu kelebihan dari praktik ritel web yg dipersonalisasi.
  1. 7.     ( 8 ) ( 9) (kasus)
  1. 8.      Mana dari berbagai strategi clicks&bricks yang telah diilustrasikan dalam gambar 8.19 yg akan anda sarankan bagi barnes& nobel amazon.com?perusahaan lainnya?jelaskan
  • Dari berbagai strategi clikks & bricks e-commerce tidak ada pilihan strategi yg berlaku umum untuk setiap perusahaan,industri,atau jenis bisnis lainnya.Baik strategi integrasi maupun strategi pemisahan memiliki manfaat dan kelemahan bisnis.Jadi untuk memutuskan ttg strategi tsb sangat tergantung pada apakah operasi bisnis perusahaan yg unik memberi kemampuan serta sumber daya yg strategis agar dapat berhasil dengan baik mendukung model bisnis yg menguntungkan bagi saluran e-commerce perusahaan.

"Semoga informasi ini bisa menjadi masukan bagi teman-teman semua (Khususnya mahasiswa UNIKA SANTO THOMAS,Medan) yang sekarang sedang mengambil mata kuliah ini.Mudah-mudahan ini bisa menjadi referensi teman-teman semua... Terima Kasih.. 

5 komentar:

  1. klo cuma seumur jagung ntar ne blog, mending gak usa dibuat..
    klo bisa selalu di update postingannya..
    OK..!!!

    BalasHapus
  2. iya...mudah2an akan selalu di update...

    BalasHapus
  3. Pengakuan tulus dari: FATIMAH TKI, kerja di Singapura

    Saya mau mengucapkan terimakasih yg tidak terhingga
    Serta penghargaan & rasa kagum yg setinggi-tingginya
    kepada KY FATULLOH saya sudah kerja sebagai TKI
    selama 5 tahun Disingapura dengan gaji Rp 3.5jt/bln
    Tidak cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari
    Apalagi setiap bulan Harus mengirimi Ortu di indon
    Saya mengetahui situs KY FATULLOH sebenarnya sdh lama
    dan jg nama besar Beliau
    tapi saya termasuk orang yg tidak terlalu yakin
    dengan hal gaib. Karna terdesak masalah ekonomi
    apalagi di negri orang akhirnya saya coba tlp beliau
    Saya bilang saya terlantar disingapur
    tidak ada ongkos pulang.
    dan KY FATULLOH menjelaskan persaratanya.
    setelah saya kirim biaya ritualnya.
    beliau menyuruh saya untuk menunggu
    sekitar 3jam. dan pas waktu yg di janjikan beliau menghubungi
    dan memberikan no.togel "8924"mulanya saya ragu2
    apa mungkin angka ini akan jp. tapi hanya inilah jlnnya.
    dengan penuh pengharapan saya BET 200 lembar
    gaji bulan ini. dan saya benar2 tidak percaya & hampir pingsan
    angka yg diberikan 8924 ternyata benar2 Jackpot….!!!
    dapat BLT 500jt, sekali lagi terima kasih banyak KY
    sudah kapok kerja jadi TKI, rencana minggu depan mau pulang
    Buat KY,saya tidak akan lupa bantuan & budi baik KY.
    Demikian kisah nyata dari saya tanpa rekayasa.
    Buat Saudaraku yg mau mendapat modal dengan cepat

    ~~~Hub;~~~

    Call: 0823 5329 5783

    WhatsApp: +6282353295783

    Yang Punya Room Trimakasih

    ----------

    BalasHapus
  4. website terlihat bagus dan unik lengkap dengan fitur informasi yang terkini. Terimakasih untuk informasi yang membangun dan mendidik.

    BalasHapus